Tanaman
tebu sangat identik dengan gula dan manis,tidak banyak mengetahui bahwa tanaman
yang memiliki sistem pertumbuhan berdiri tegak berumpun dengan pelepah daun
tipis dan panjang,berbatang keras dan memiliki ruas disetiap batangnya, mempunyai
khasiat dan manfaat yang besar bagi metabolisme tubuh manusia.
Tanaman
tebu kuning banyak budidayakan dan dijadikan olahan minuman jajanan pasar murah
dan praktis, rasa nya manis dan segar saat diminum saat kondisi cuaca yang panas
menjadikan sari tebu menjadi opsi pilihan baik karena tidak mengandung bahan
kimia yang berbahaya. Menarik kita ulas untuk memahami lebih dalam khasiat dan
manfaat yang dihasilkan dari sari tebu kuning.
www.seputarpertanian.com |
KANDUNGAN NUTRISI SARI TEBU.
www.seputarpertanian.com |
Meningkatkan dan Memperbaiki Energi Tubuh.
Tebu
kuning mengandung senyawa glukosa dan elektrolit yang baik dan alami berfungsi
meningkatkan energi tubuh dan memperbaiki metabolisme tubuh yang rusak. Oleh karena
itu,tebu kuning baik dikonsumsi untuk aktifitas kita sehari-hari yang
memerlukan pasokan energi tubuh yang besar.
Mencegah Dehidrasi (kekurangan cairan tubuh).
Tebu
kuning mengandung elektrolit dan mineral tinggi seperti magnesium,mangan,kalium
dan zat besi yang berfungsi untuk mencegah dan mengurangi terjadi dehidrasi
yang berakibat menurunnya metabolisme tubuh sehingga mudah lelah dan capek.
Mencegah Penyakit Kanker.
Tebu
kuning mengandung antioksidan yang tinggi,yang berfungsi mencegah dan
menetralisis zat-zat yang berbahaya masuk melalui proses metabolisme tubuh. Zat
antioksidan yang berupa fitokimia yang efektif mencegah timbul reaksi untuk
terhindar dari bahaya penyakit kanker.
Rekomendasi Baik Pemberita Diabetes.
Tebu
kuning mengandung asupan gula yang rendah dibandingkan dengan produk gula
olahan pabrik,karena tebu kuning memiliki asupan glukosa alami yang sebenarnya
lebih rendah, sehingganya baik dan direkomendasi untuk penderita diabetes.
Membantu dan Memperbaiki Kinerja Lambung.
tebu
kuning mengandung senyawa kalium 163 mg/100 gram kandungan nutrisi tebu yang
berfungsi menjaga dan memperbaiki otot dan syaraf dalam proses metabolisme
tubuh sehingganya proses lambung sebagai pencerna makan lebih efektif dan terhindar
dari infeksi lambung yang sangat berbahaya.
Mencegah Penyakit Kuning.
Penyakit
kuning disebabkan akibat zat bilirubin yang berlebihan terdapat dalam
darah,sehingga menyebakan kulit menjadi kuning yang berakibat tergangu
aktifitas kerja dan fungsi hati yang menetralisis zat-zat berbahaya dalam
metabolisme tubuh. Kandungan tebu kuning yang alami terdapat antioksidan
berfungsi mencegah dan memperbaiki zat-zat rusak dan mempermudah kerja fungsi
hati.
Tebu Kuning. |
Batang Tebu Kuning. |
Semoga Bermanfaat dan Berguna.
Salam Pertanian.
0 Response to "Manfaat dan Khasiat Tebu Kuning Untuk Kesehatan"
Post a Comment